





Kepala Tata Usaha (KAUR TU)
Tugas Pokok – Melaksanakan ketatausahaan sekolah dan bertanggung jawab Kepada Kepala Sekolah
Uraian Tugas :
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Umum
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Kepegawaian
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Kesiswaan
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Perlengkapan
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Persuratan
Tugas Pokok : Melaksanakan Administrasi Keuangan
Arsip RAPBS/APBS
Tata usaha sekolah adalah bagian dari unit pelaksana teknis penyelenggaraan sistem administrasi dan informasi pendidikan di sekolah. Informasi yang tata usaha sekolah kelola penting sebagai basis pelayanan dan bahan pengambilan keputusan sekolah. Semakin lengkap dan akurat data terhimpun maka pemberian pelayanan makin mudah dan pengembilan keputusan makin tepat.
![]() |
Fery Setyawan Amadhy, M.PdKepala Sekolah
|
"...Pendidikan dan pengajaran di dalam Republik Indonesia harus berdasarkan kebudayaan dan kemasyarakatan bangsa Indonesia, menuju ke arah kebahagiaan batin serta keselamatan hidup lahir..." - oleh Ki Hajar Dewantara
"...Pendidikan adalah senjata paling ampuh untuk mengubah dunia..." - oleh Nelson Mandela
"...Kegunaan pendidikan adalah untuk mengajarkan seseorang untuk berpikir dengan intensif dan kritis. Kecerdasan dan karakter - itulah tujuan pendidikan sesungguhnya..." - oleh Martin Luther King, Jr
"...Pendidikan itu bukan sebuah produk seperti gelar, diploma, pekerjaan, atau uang yang dihasilkan; pendidikan itu suatu proses yang tak akan pernah berakhir..." - oleh Bel Kaufman
"...Pendidikan mempunyai akar yang pahit, tapi buahnya manis..." - oleh Aristoteles